PEMURNIAN BIODIESEL MENGGUNAKAN BENTONITE DENGAN KOLOM ADSORSI : PENGARUH JUMLAH DAN MESH BENTONITE SERTA WAKTU TINGGAL

jannah jannah

Sari


Bahan bakar mesin diesel yang dibuat dari lipid tumbuhan dan hewan disebut biodiesel. Reaksi esterifikasi dan transesterifikasi dapat digunakan untuk menghasilkan biodiesel. Kualitas biodiesel dipengaruhi oleh kontaminan seperti metil ester, gliserol, dan residu reaksi serta katalis yang dihasilkan selama reaksi transesterifikasi. Penelitian ini bertujuan untuk mencari tau potensi bentonit teraktivasi asam sebagai adsorben untuk pemurnian biodiesel. Adsorben bentonit digunakan dalam kolom adsorpsi selama metode pencucian kering untuk pemurnian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variasi adsorben terbaik yaitu bentonite 60 gr ukuran mesh 325 dengan waktu tinggal 50 menit yang menghasilkan biodiesel dengan karakteristik viskositas sebesar 5,63 cSt, densitas sebesar 0,8545 g/ml, dan angka asam sebesar 0,05 mg-KOH/g dimana semua parameter memenuhi standar SNI 04-7182-2015.


Kata Kunci


Biodiesel; Adsorpsi; Kolom; Adsorben; Bentonite

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Adisty, T. K. & Mulyadi, A. H. (2017). Pemurnian dan Karakteristik Biodiesel dari Minyak Jelantah Dengan Metode Pencucian Dry Wash Sistem Menggunakan Adsorben Magnesol (magnesium silikat). In Prosiding SENATEK 2017 (hal. 319–324).

Azis, A. H., Mustam, M., Ramdani, N., Amin, I. I., Sari, N., & Gregorius, G. (2023). Penggunaan Adsorben Bentonit pada Proses Pencucian Kering dalam Pemurnian Biodiesel Minyak Jelantah. Jurnal Teknik Kimia USU, 12(2),108–115.

Annisah, A., Bahar, Y., & Husni, A. (2021). Pengolahan bentonit bekas sebagai adsorben pada proses penurunan kadar ffa dan warna minyak jelantah. Jurnal Teknik Kimia, 27(1), 29–37.

Atikah, A. (2018). Efektifitas Bentonit Sebagai Adsorben Pada Proses Peningkatan Kadar Bioetanol. Jurnal Distilasi, 2(2), 23.

de Medeiros, T. V., Macina, A., & Naccache, R. (2020). Graphitic carbon nitrides: Efficient heterogeneous catalysts for biodiesel production. Nano Energy, 78(May), 105306.

Hadiah, F., Meliasari, T., & Heryanto. (2017). Pemurnian Minyak Jelantah dengan Menggunakan Adsorben Serbuk Biji Kelor Tanpa Karbonisasi dan Bentonit. Jurnal Teknik Kimia, 26(1), 27–36.

Hanifa, N. M. (2021). Pemurnian Cruide Biodisel dari Minyak Nyamplung (Chalophyllum inophyllum L.) menggunakan Adsorben Aluminium Silikat. Universitas Brawijaya.

Istiningrum, R. B., E.A, P., Sulfiah, L. A. ., & D, N. (2017). Pemanfaatan Abu Sekam Padi untuk Pemurnian Bahan Baku dan Produk Biodiesel dari Minyak Jelantah. JST (Jurnal Sains dan Teknologi), 6(1), 61–71.

Madhuvilakku, R., & Piraman, S. (2013). Biodiesel synthesis by TiO2-ZnO mixed oxide nanocatalyst catalyzed palm oil transesterification process. Bioresource Technology, 150, 55–59.

Maylani, A. S., Sulistyaningsih, T., & Kusumastuti, E. (2016). Preparasi Nano Partikel Fe3O4 (Magnetit) serta Aplikasinya Sebagai Adsorben Ion Logam Kalium. Indonesian Journal of Chemical Science, 5(2), 130–135.

Ministry Of Energy and Mineral Resources Indonesia. (2021). Rencana Strategis Kementerian Energi Dan Sumber Daya Mineral 2020-2024. Program Kerja, 1–168.

Nasir, S., Andira, S. C., & Dona, V. (2020). Utilizing Adsorption Bentonit And Hybrid UF-RO in Processing Liquid Waste of Pulp Industry. Journal of Innovation and Technology, 1(1), 17–22.

Putra, R. P., Wibawa, G. A., Priharini, P., & Mahfud. (2012). Pembuatan Biodiesel Secara Batch Dengan Memanfaatkan Gelombang Mikro (Microwave). Jurnal Teknik ITS, 1(Vol 1, No 1 (2012)), F34–F37.

Ristianingsih, Y., Hidayah, N., & Sari, F. W. (2016). Pembuatan Biodiesel dari Crude Palm Oil (Cpo) Sebagai Bahan Bakar Alternatif Melalui Proses Transesterifikasi Langsung. Jurnal Teknologi Agro-Industri, 2(1), 38–46.

Saleh, A., Yulistia, E., & Rambe, F. R. (2017). Purifikasi Biogas Berdasarkan Perbedaan Mesh Kain Nilon dan Laju Alir Biogas. Jurnal Teknik Kimia, 23(2), 137–145.

Suarya, P. (2008). Adsorpsi Pengotor Minyak Daun Cengkeh Oleh Lempung Teraktivasi Asam. Jurnal Kimia, 2(1), 19–24.




DOI: http://dx.doi.org/10.56444/cjce.v6i1.5460

Article Metrics

Sari view : 5 times
PDF - 0 times

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.