KEBIJAKAN HUKUM PERLINDUNGAN MASYARAKAT TERHADAP VAKSINASI COVID-19 SEBAGAI PEMENUHAN HAK DASAR KESEHATAN DI INDONESIA

Conita Aulia Wijayanti

Sari


Penelitian ini mengkaji tentang bagaimana kebijakan hukum perlindungan yang diberikan kepada masyarakat terhadap pemberian vaksisnasi covid-19 di Indonesia guna memenuhi kebutuhan dasar Kesehatan masyarakat. Pendekaan yang digunakan pada kajian ini adalah pendekatan hukum yuridis normative. Maksudnya adalah penelitian ini  akan melakukan analisis terhadap beberapa literatur primer seperti perundang undangan, teori hukum hingga pandangan ulama. Hasil yang didapatkan dari penelitian ini adalah sebagai salah satu negara yang merasakan dampak pandemi covid-19, Indonesia perlu berhati-hati dalam mengeluarkan kebijakan. Pemerintah sebagai pemegang kekuasaan tertinggi negara melakukan berbagai upaya untuk menanggulangi hal ini salah satunya adalah melalui vaksinasi. Pemberian vaksin kepada masyarakat bertujuan untuk meningkatkan kekebalan tubuh masyarakat dalam menghadapi varian virus Covid yang mewabah sehingga angka kematian bisa dicegah. Tidak hanya itu, melalui vaksinasi ini pemerintah berharap dapat memulihkan kembali berbagai sektor kehidupan berbangsa dan bernegara di Indonesia. Berbagai kebijakan hukum telah dikeluaran pemerintah untuk memberikan dukungan dan memperkuat tindaan yang dilakukan. Peraturan ini diawali dengan penetapan PERMEN no 10 Tahun 2020 tentang pemberian vaksinasi untuk memberantas covid-19. Peraturan ini ditopang oleh berbagai peraturan seperti UUD 1945 yang menjunjung tinggi hak masyarakat dalam memenuhi kebutuhan dasar kesehatannya.


Kata Kunci


Kebijakan Hukum; Perlindungan Masyarakat; Vaksinasi

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Abdi, Muhammad Mahendra, ‘Legal Protection for Vaccine Recipients Covid-19 in Indonesia’, International Journal of Law and Public Policy, 3.2 (2021), 75–82

Aziz, Muhammad Rafliansah, Muhammad Alfitras Tavares, and Chalisa Jasmine Azhima, ‘COVID-19 Vaccinations and the Right to Health in Indonesia: Social Justice Analysis’, Lentera Hukum, 8.2 (2021), 211

Budiono, Arief, Dewi Iriani, Martha Eri Safira, Rif’Ah Roihanah, Muhamad Noor, Neneng Uswatun Khasanah, and others, ‘Legal Protection of Vaccine Administration Health Service to Prevent the Spread of the Coronavirus Disease 2019 in Indonesia’, Open Access Macedonian Journal of Medical Sciences, 9.April 2020 (2021), 1050–54

Burki, Talha Khan, ‘Omicron Variant and Booster COVID-19 Vaccines’, The Lancet. Respiratory Medicine, 10.2 (2022), e17

Doramia Lumbanraja, Anggita, ‘Urgensi Transformasi Pelayanan Publik Melalui E-Government Pada New Normal Dan Reformasi Regulasi Birokrasi’, Administrative Law and Governance Journal, 3.2 (2020), 220–31

Isril, Zulfa Harirah MS, and Annas Rizaldi, ‘Evaluation of the Covid 19 Vaccine Policy for the Elderly Community in Pekanbaru City’, Jurnal Transformative, 7.2 (2021), 226–40

Kariem, Muhammad Qur’anul, ‘Konsepsi Kebijakan Pemerintah Di Era New Normal’, TheJournalish: Social and Government, 1.Juni (2020), 76–80

Koren, Ainat, Mohammad Arif Ul Alam, Sravani Koneru, Alexa DeVito, Lisa Abdallah, and Benyuan Liu, ‘Nursing Perspectives on the Impacts of COVID-19: Social Media Content Analysis’, JMIR Formative Research, 5.12 (2021), 1–5

Kristanti, Emil, ‘Evaluasi Capaian Kinerja Tahun 2020 Dalam Penerapan WFH Di Masa Pandemi Covid-19’, Equilibrium: Jurnal Penelitian Pendidikan Dan Ekonomi, 19.01 (2022), 1

Lawrence O. Gostin, JD, DanielA. Salmon, and Heidi J. Larson, ‘Mandating COVID-19 Vaccines’, JAMA - Journal of the American Medical Association, 315.11 (2020), 1149–58

Mialon, Mélissa, Gary Fooks, and Katherine Cullerton, ‘Corporations and Health: The Need to Combine Forces to Improve Population Health’, International Journal of Healt Policy and Management, May, 2021, 1–3

Mikhael, Lefri, ‘Covid-19 Vaccination as Part of The Basic Right to Health, Should It Be Mandatory During The Covid-19 Pandemic’, Sasi, 27.4 (2021), 423

Mungkasa, Oswar, ‘Bekerja Dari Rumah (Working From Home/WFH): Menuju Tatanan Baru Era Pandemi COVID 19’, Jurnal Perencanaan Pembangunan: The Indonesian Journal of Development Planning, 4.2 (2020), 126–50

Rio, Calros del, Saad B. Omer, and Preeti N. Malani, ‘Winter of Omicron-The Envolving COVIDD-19 Pandemic’, BMJ (Clinical Research Ed.), 375.November (2021), 319

Sivan, Manoj, and Sharon Taylor, ‘NICE Guideline on Long Covid: Research Must Be Done Urgently to Fill the Many Gaps in This New “Living Guideline”’, The BMJ, 371 (2020), 10–11

Taufik, and Hardi Warsono, ‘Birokrasi Baru Untuk New Normal: Tinjauan Model Perubahan Birokrasi Dalam Pelayanan Publik Di Era Covid-19’, Jurnal Ilmu Administrasi Publik, 2.Juni (2020), 1–18

Widjaja, Gunawan, ‘Identification of Legal Protection on Covid-19 Vaccine Services to the Public During the Pandemic Crisis in Indonesia : Legal Health Study’, Legal Brief, 11.2 (2022), 596–609

Wijaya, Vidya Gani, and Budi Riyanto Wreksoatmodjo, ‘Pengaruh Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) Terhadap Fungsi Kognitif’, Cermin Dunia Kedokteran, 49.2 (2022), 82




DOI: http://dx.doi.org/10.35973/jrs.v3i02.3250

Article Metrics

Sari view : 1124 times
PDF - 0 times

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.



Publishing Office :


Terindeks :





Creative Commons License
View Jurnal JURISTIC Stats